5 Kandidat Pengganti Novanto Bermunculan, Apa Kata Bang Emrus...
Jumat, 21 Juli 2017 – 12:42 WIB

Emrus Sihombing. Foto: dok/JPNN.com
Emrus mengatakan, sengaja atau tidak sengaja nama yang disebutkan politikus itu secara berurutan juga menandakan peluang sang calon untuk menjadi ketum Golkar mengganti Novanto.
“Sebab, bila merujuk pada konsep ilmu komunikasi dengan paradigma konstruktivis, semua perilaku komunikasi itu disengaja oleh siapa yang memproduksi pesan komunikasi, baik oleh individu atau institusi. Tidak ada pesan komunikasi berada di ruang hampa,” papar Direktur Eksekutif EmrusCorner ini. (boy/jpnn)
Nama calon pengganti Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto yang berstatus tersangka korupsi proyek kartu tanda penduduk elektroni (e-KTP) mulai
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Sinyal Jokowi Gabung PSI Makin Kuat, Golkar: Pasti Ada Hitungan Politik
- Hadiri Buka Puasa Bersama PM Kamboja, Ketum PP AMPG Sampaikan Salam dari Presiden Prabowo & Ketum Golkar Bahlil
- SOKSI Golkar Masih Mendua, Ada Rekomendasi agar Bahlil Bekukan Kubu Ali Wongso Sinaga
- Beredar Surat DPP Golkar Buat Bahlil, Isinya Rekomendasi Pembekuan SOKSI Kubu Ali Wongso