5 Karyawan dan 14 Pengunjung Positif Covid-19, XXI Ayani Megamal Pontianak Ditutup
Senin, 22 Februari 2021 – 19:08 WIB
Menurutnya, bila nantinya hasil pemeriksaan tes usap Covid-19 di XXI Transmart Kubu Raya sudah keluar dan terdapat ada yang positif, terutama karyawan maka kemungkinan besar juga akan dilakukan penutupan.
"Namun, karena itu berada di Kubu Raya, kewenangannya nanti akan berada di Satgas Covid-19 Kubu Raya," pungkas Harisson. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Studio XXI Ayani Megamal Pontianak ditutup setelah 5 karyawan dan 14 pengunjung terkonfirmasi positif Covid-19. Penutupan dilakukan sejak 21 Februari sampai 7 Maret 2021.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Cinema XXI Raih Penghargaan ICTA CineAsia APAC Achievement Award
- Survei LSI: Jelang Pilwalkot Pontianak, Petahana Kokoh di Angka 72,7 Persen
- Perdana, Konser VR Boygroup Korsel Tomorrow X Together Siap Hadir di Bioskop
- Cinepolis Jadi Bioskop Pertama dengan Menu Makanan Bersertifikasi Halal di Indonesia
- Geliatkan Industri Pertambangan Kalbar, CKB Logistics Resmikan Kantor Baru di Pontianak
- Jokowi Berpamitan kepada Warga di Pontianak: Saya Mohon Maaf