5 Kebiasaan Ini Baik Dilakukan Sebelum Tidur Untuk Turunkan Berat Badan
jpnn.com - Tahukah Anda bahwa memiliki tubuh yang ideal tidak hanya bisa diraih dengan pergi ke pusat kebugaran? Ya, Anda juga bisa menurunkan berat badan hingga menyentuh rentang ideal dengan melakukan kebiasaan-kebiasaan tertentu sebelum tidur.
Berikut ini adalah hal yang bisa Anda jadikan kebiasaan sebelum tidur supaya bisa menurunkan berat badan hingga mencapai rentang ideal.
1. Minum Secangkir Teh
Penelitian membuktikan bahwa 102 partisipan yang minum teh sebelum tidur selama 6 minggu berturut-turut mengalami penurunan berat badan yang lumayan signifikan. Salah satu jenis teh yang disebut dalam penelitian ini adalah teh oolong.
2. Konsumsi Asam Amino Triptofan
Sebuah paha ayam yang kurang lebih mengandung 1/4 gram triptofan dapat membuat Anda lebih nyenyak tertidur. Dengan mengonsumsinya 3 atau 4 jam sebelum tidur, durasi Anda tertidur akan meningkat. Hal ini pada akhirnya akan memengaruhi proses pembakaran lemak
Selain paha ayam, Anda juga bisa menemukan asam amino triptofan pada daging sapi, ikan salmon dan tuna.
3. Peregangan Otot
Anda juga bisa menurunkan berat badan hingga menyentuh rentang ideal dengan melakukan kebiasaan-kebiasaan tertentu sebelum tidur.
- 5 Khasiat Belimbing yang Luar Biasa, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 7 Manfaat Pola Makan Sehat untuk Diet Pemula
- 5 Khasiat Cuka Sari Apel, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 3 Manfaat Minum Air Jahe di Pagi Hari, Bikin Berat Badan Ambyar
- 6 Khasiat Kacang Kenari, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 3 Manfaat Minum Susu Setiap Hari yang Bikin Kaget