5 Kebiasaan yang Membuat Payudara Cepat Kendur
Minggu, 14 Februari 2016 – 21:44 WIB

Ilustrasi. AFP
Olahraga lari dan melompat sangat baik untuk jantung Anda. Tapi, di saat yang bersamaan dapat merusak jaringan kolagen. Namun jangan berhenti berlari karena manfaat sehatnya lebih banyak daripada kerugiannya.
“Gunakan saja bra olahraga yang tepat yang dapat membantu membatasi gerakan payudara sehingga tidak berayun ke atas dan ke bawah dengan keras ketika Anda bergerak,” nasehat Alyssa Dweck, dokter kebidanan dan kandungan di Mt. Kisco, New York dan penulis buku V Is for Vagina seperti dilansir meetdoctor. (mas/jpnn)
PAYUDARA kencang, padat dan kenyal adalah impian setiap perempuan. Tapi, tak semua “aset” perempuan itu bisa bertahan sesuai keinginan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik