4 Kesalahan Ini Sering Anda Lakukan Saat Mandi, Berbahaya untuk Kulit
Selasa, 28 Desember 2021 – 05:52 WIB
Juga, menurut American Academy of Allergy, Asma dan Imunologi, mandi sebelum tidur bisa membantu membersihkan serbuk sari dari rambut dan kulit Anda.
4. Produk yang salah
Ya, kita semua telah beralih ke jenis produk pembersih dan disinfektan yang lebih banyak selama pandemi COVID, tetapi sudahkah Anda memilih produk yang tepat?
Anda harus tahu sabun biasa juga mengandung sifat antibakteri dan mampu menangkal infeksi. Tidak perlu memilih sesuatu yang lebih keras.(fny/jpnn)
Ada beberapa kesalahan yang sering Anda lakukan saat mandi dan salah satunya adalah menggunakan produk yang salah.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Redakan Demam dengan Menggunakan 4 Cara Alami Ini
- Zaskia Adya Mecca Bagi Tip Memandikan Anak Bebas Drama, Ini Ternyata
- Olla Ramlan Mengenang Masa Kecilnya di Banjarmasin
- Khusus Pria, Ini 5 Manfaat Mandi Bersama Pasangan, Nomor 4 Bikin Ketagihan
- Jadi Brand Ambassador Dettol Activ-Botany, Raisa Andriana: Mandi Waktunya Me Time!
- Lebih Baik Mana untuk Mandi Air Hangat, Shower dan Bathtub