5 Keuntungan Menggunakan Aplikasi Kasir Online Kawn
Kelima, fitur promo display yang hadir untuk membantu petugas kasir memahami dan mengingat promo yang sedang berlangsung.
"Kelima fitur di dalam aplikasi Kawn ini tentunya akan sangat membantu aktivitas bisnis F&B yang multigerai," terang Sunggoro.
Aktor sekaligus komika Gofar Hilman yang memiliki gerai burger di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, mengakui Kawn memudahkan bagi dirinya.
"Mesin kasir jadul itu makan tempat. Kalau lampu mati dan data tidak di-save, ya, sudah bye bye semuanya. Namu, dengan memakai Kawn, data akan aman,” kata Gofar.
PT Technomedia Multi Sejahtera juga memperkenalkan kampanye bertema Start Kawn!.
Melalui kampanye itu, PT Technomedia Multi Sejahtera mengajak para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang bergerak di bisnis F&B untuk mengadopsi Kawn sebagai teknologi pendamping usaha.
PT Technomedia Multi Sejahtera juga memberikan kesempatan kepada gerai F&B untuk mencoba layanan Kawn selama 30 hari secara gratis. (jos/jpnn)
PT Technomedia Multi Sejahtera memberikan kemudahan kepada pelaku usaha kuliner dan pebisnis food and beverages dengan meluncurkan aplikasi kasir online Kawn.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Dukung Pertumbuhan UMKM, Olsera Tawarkan Fitur Sistem Kasir Tanpa Biaya Tambahan
- Kemenparekraf Dorong Digitalisasi Bisnis Kuliner, Tech dan BCA Berkolaborasi
- Kinerja Saham Terpantau Stabil, TECH Masuk ETF State Street
- Hadirkan Paket POS Siap Pakai, Olsera dan iMin Manjakan UMKM
- Ini 5 Keunggulan Aplikasi Kasir Online Olsera untuk Berbisnis
- Perkuat Bisnis TECH, IndoSterling Group Dapat Suntikan Rp 600 Miliar