5 Khasiat Jeruk Nipis, Bikin Penyakit Ini Kabur

jpnn.com, JAKARTA - JERUK nipis memiliki rasa asam menyegarkan. Namun, tidak semua orang menyukai jeruk nipis.
Jeruk nipis merupakan bagian dari keluarga citrus, sehingga kaya akan vitamin C.
Kandungan vitamin C yang tinggi membuat jeruk nipis unggul dibandingkan dengan jenis jeruk yang lain.
Jeruk nipis walau memiliki ukuran tidak begitu besar, tetapi memiliki khasiat yang luar biasa untuk kesehatan tubuh.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan Sistem Imun
Selain mencegah asam urat, manfaat jeruk nipis juga merembet kepada pertahanan imun tubuh manusia.
Jumlah vitamin C dan antioksidan yang sangat tinggi pada jeruk nipis bisa membantu tubuh melawan virus jahat yang menyebabkan penyakit.
Beberapa di antaranya seperti influenza, demam, batuk-batuk, atau keracunan makanan.
Ada beberapa manfaat jeruk nipis yang tidak terduga dan ternyata sangat baik untuk kesehatan serta bisa membantu mengatasi penyakit ini.
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 5 Khasiat Daun Lobak yang Tidak Terduga, Kolesterol Bakalan Tetap Terkendali
- 7 Khasiat Air Rebusan Daun Alpukat yang Luar Biasa
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah