5 Khasiat Luar Biasa Bawang Putih Tunggal yang Ampuh Atasi Beberapa Penyakit Mematikan Ini
Senin, 19 Juli 2021 – 06:37 WIB
jpnn.com, JAKARTA - MENGONSUMSI bawang putih tunggal aman selama Anda tidak alergi terhadapnya.
Bawang putih tunggal diketahui memiliki beberapa manfaat sehat untuk tubuh.
Salah satunya mengatasi beberapa penyakit kronis ini. Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menjaga stamina
Kurangnya stamina bisa membuat sejumlah orang terserang berbagai macam penyakit.
Bawang putih tunggal ternyata memiliki khasiat untuk memperkuat stamina seseorang.
Hal ini disebabkan bawang putih tunggal memiliki kandungan senyawa yang bisa menangkal berbagai virus dan bakteri penyebab berbagai penyakit.
2. Mengobati flu
Ada beberapa manfaat konsumsi bawang putih tunggal yang ampuh untuk mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis, Bantu Cegah Serangan Penyakit Ini
- RS Mandaya Puri Kini Punya Digital PET SCAN Terbaru, Seperti di Singapura & Amerika
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar
- 3 Manfaat Bawang Putih, Ampuh Atasi Impotensi pada Pria
- Childfree Berdampak Positif dan Negatif, Begini Penjelasan Dokter Ngabila
- 7 Khasiat Jagung Rebus, Bantu Cegah Serangan Kanker Ini