5 Khasiat Mentimun Campur Madu, Bikin Jantung Tersenyum Lebar

5 Khasiat Mentimun Campur Madu, Bikin Jantung Tersenyum Lebar
Jus mentimun. Foto: The Juice Chief

jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda suka mengonsumsi mentimun? Mentimun merupakan sayuran yang disukai banyak orang.

Anda bisa mengonsumsi mentimun dalam bentuk jus, salad, dan lainnya.

Selain lezat, mentimun telah lama diketahui sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh.

Bahkan, mentimun bisa mengatasi penyakit mematikan seperti kanker dan penyakit autoimun.

Oleh karena itu, mengonsumsi mentimun akan menjauhkan kamu dari risiko tersebut.

Biasanya, mentimun bisa ditambahkan dengan madu agar rasa dan khasiatnya makin bertambah.

Kandungan madu asli juga memiliki banyak khasiat yang menguntungkan.

Untuk itu, mentimun dicampur madu bisa menyembuhkan beberapa penyakit berikut ini.

Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi mentimun yang dicampur dengan madu yang baik untuk kesehatan seperti mengurangi stres.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News