5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Tua yang Tidak Terduga
Minggu, 13 November 2022 – 07:39 WIB

Ilustrasi kelapa tua. Foto: Ist
jpnn.com, JAKARTA - AIR kelapa merupakan minuman segar yang bisa membantu menjaga kesehatan tubuh.
Biasanya, Anda pasti hanya mengonsumsi air kelapa muda atau kelapa hijau.
Namun, pernahkah Anda mencoba mengonsumsi air kelapa tua?
Dalam keseharian, kebanyakan air kelapa tua ini dibuang atau sekadar dipakai untuk mencuci kelapa yang akan diparut.
Padahal, air kelapa tua bisa menjadi minuman yang kaya manfaat untuk kesehatan tubuh.
Sebab, manfaat air kelapa tua didapat dari kandungan vitamin dan mineral yang membantu mengoptimalkan kinerja tubuh.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan stamina
Energi berkurang dan kelelahan setelah melakukan aktivitas tertentu dapat di penuhi kembali dengan meminum air kelapa.
Ada beberapa manfaat rutin minum air kelapa tua yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya melancarkan pencernaan.
BERITA TERKAIT
- 3 Suplemen untuk Meningkatkan Stamina yang Wajib Anda Konsumsi
- 5 Resep Herbal untuk Meningkatkan Stamina, Ampuh dan Aman
- Ingin Mudah Tidur Nyenyak, 5 Cara Alami Ini Bisa Membantu Anda
- Tingkatkan Stamina Saat Cuaca Dingin dengan Mengonsumsi 9 Makanan Ini
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Tomat Campur Jeruk Nipis, Kaya Kandungan Antioksidan