5 Kiat Agar Memiliki Imunitas Kulit yang Baik
Selasa, 16 Juni 2020 – 04:24 WIB

Merawat kulit. Foto: Ilustrasi
Mencuci tangan merupakan cara paling mudah dan paling baik untuk menjaga imunitas kulit, yang pada akhirnya menurunkan risiko penyebaran kuman penyakit.
Anda disarankan untuk cuci tangan dengan sabun antibakteri dan air mengalir pada waktu-waktu krusial seperti: sebelum dan sesudah makan; setelah menggunakan toilet; setelah menyentuh hewan, pakan ternak, atau kotoran hewan; setelah menyentuh sampah; setelah beraktivitas; atau sesederhana saat tangan terlihat atau terasa kotor.
Karenanya, mari lebih peduli dengan kesehatan dan kebersihan kulit dengan menerapkan cara-cara di atas. Ingat, kulit yang sehat menandakan tubuh yang juga sehat, sekaligus mendukung daya tahan tubuh secara keseluruhan.(RN/RH/klikdokter)
Ingat, kulit yang sehat menandakan tubuh yang juga sehat, sekaligus mendukung daya tahan tubuh secara keseluruhan.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- 6 Manfaat Nanas Madu, Baik untuk Jantung Anda
- 5 Khasiat Air Serai Campur Daun Kemangi, Ampuh Atasi Masalah Kesuburan Pasangan
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Ingin Kulit Makin Glowing dan Sehat, 5 Makanan Ini Bisa Membantu Anda
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis, Ampuh Obati Deretan Penyakit Ini
- 3 Manfaat Jagung untuk Kulit yang Bikin Kaget