5 Kiat Menghadapi Stres Yang Mudah Muncul
Kamis, 16 Januari 2020 – 12:15 WIB

Stres. Foto: Pixabay
Kapan harus pergi ke psikolog atau mencari bantuan?
Setelah mengetahui apa yang bisa Anda lakukan untuk menghadapi stres yang mudah muncul, mungkin Anda memerlukan bantuan orang lain agar kondisi ini cepat berakhir.
Menemui psikolog bisa Anda lakukan kapan saja. Bantuan dari psikolog biasanya bisa memberikan pandangan baru di luar lingkungan Anda terkait masalah yang sedang dihadapi.
Apabila stres ini sudah sangat mengganggu kehidupan sehari-hari, menghadapi stres yang mudah muncul dengan meminta bantuan psikolog bisa menjadi jalan alternatif.(HelloSehat/jpnn)
Sebenarnya, kunci dari menghadapi stres yang mudah muncul adalah mengawalinya dengan benar.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Siapkan Aplikasi Layanan Konsultasi Kesehatan Mental & Jiwa, Gratis
- 9 Khasiat Daun Salam, Ampuh Obati Penyakit Ini
- 5 Manfaat Ginseng yang Baik untuk Jantung
- 5 Makanan Pemicu Stres yang Wajib Anda Ketahui
- Atasi Stres dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 4 Manfaat Daun Jeruk Nipis, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat