5 Kiat Merawat Kaki Pecah-Pecah Agar Kembali Mulus

5 Kiat Merawat Kaki Pecah-Pecah Agar Kembali Mulus
Mengatasi tumit pecah-pecah. Foto:meetdoctor

Merawat kulit pecah-pecah juga bisa dengan menghapus lapisan kulit keras dengan lembut. Anda bisa melakukan ini dengan batu apung atau file kaki.

4. Potong kuku kaki dengan hati-hati

Potong kuku kaki Anda dengan pemotong kuku khusus jari. Gunting lurus melintang, jangan miring atau terlalu dalam. Ini dapat menyebabkan kuku kaki tumbuh ke dalam.

5. Belanja sepatu pada siang hari

Berbelanja sepatu pada siang hari lebih baik untuk mencegah kulit pecah-pecah. Kaki Anda akan membengkak seiring dengan berjalannya waktu dan kondisi kaki pada siang hari adalah masa di mana kaki berukuran paling besar.(HelloSehat/jpnn)

Tentu Anda tak ingin memiliki kaki pecah-pecah bukan, karena itu simak lima cara untuk merawatnya.


Redaktur & Reporter : Yessy

Sumber HelloSehat

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News