5 Langkah Kumpulkan Kekayaan dari Saham
Kamis, 21 Februari 2019 – 09:10 WIB
Iming-iming imbal hasil tinggi sering membuat orang lupa dengan risiko yang menyertai investasi pasar modal.
Investasi saham tidak memberikan jaminan keuntungan pasti. Karena itu, pastikan kondisi keuangan Anda sehat sebelum mulai berinvestasi dengan memiliki dana darurat yang cukup dan tidak punya utang konsumtif.
Selain itu, modal investasi bukan dari utang atau dana kebutuhan penting seperti uang sekolah anak, uang sewa rumah, dan lain-lain.
Mulai Yang Kecil.
Jika Anda adalah pemula, ada baiknya membagi modal investasi dan sambil jalan menguji pengetahuan Anda sudah cukup atau belum.
Jangan khawatir ketinggalan kesempatan. Ketika sudah mahir, Anda bakal terlatih melihat peluang, bahkan sebelum orang lain mengendusnya.
Data menunjukkan, investasi saham di pasar modal merupakan salah satu cara terbaik membangun kekayaan.
BERITA TERKAIT
- Strategi Telkom Memperbaiki Harga Saham TLKM
- Sempat Turun, Saham Telkom Diprediksi Memiliki Prospek Bagus
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS