5 Langkah Mudah Agar Segera Punya Rumah
Selasa, 06 November 2018 – 02:07 WIB
Belajarlah untuk hidup sederhana. Namun, bukan berarti Anda menjadi pelit dan tidak mau bersosialisasi hanya demi mengirit pengeluaran.
Anda hanya perlu mengurangi kebiasaan tidak penting yang bisa membebani pengeluaran.
Misalnya, selalu membeli gadget maupun kendaraan model terbaru.
4. Belajar memperbaiki sendiri
Belajarlah untuk terampil memperbaiki barang-barang di rumah. Hal itu akan berguna jika Anda nantinya sudah memiliki hunian pribadi.
Kenapa harus membayar tukang jika Anda bisa memperbaiki kompor gas maupun membenahi barang lainnya sendirian?
Memiliki rumah bukanlah perkara gampang bagi sebagian orang. Ada yang harus berhemat mati-matian hingga nekat berutang demi mempunyai rumah.
BERITA TERKAIT
- Berpengalaman 19 Tahun, Safira Group Wujudkan Hunian Impian di Solo Raya
- Industri Properti Bergerak Dinamis, LPKR Memperluas Penawaran Produk Baru Harga Terjangkau
- Dukung Pembangunan Infrastruktur & Perumahan dengan Semen Hijau, SIG Ajak Semua Pihak Bersinergi
- Matahariland Akan Hadirkan Cluster Terbaru di Bandung Selatan, Lokasinya Strategis
- Senator Yakini Bang Ara Mampu Wujudkan Program 3 Juta Rumah
- LPKR Raih Pra Penjualan Rp 4,25 Triliun, Tumbuh 26 Persen Dibandingkan Tahun Lalu