5 Makanan dan Minuman yang Bantu Anda Tidur Lelap di Malam Hari

5 Makanan dan Minuman yang Bantu Anda Tidur Lelap di Malam Hari
Nasi putih. Ilustrasi. Foto:Wikimedia

jpnn.com, JAKARTA - MASALAH susah tidur merupakan hal yang umum saat ini.

Stres yang berlebihan, main game terlalu lama, bahkan bermain dengan ponsel Anda merupakan beberapa penyebab seseorang sulit  tidur   di malam hari.

Biasanya jika seseorang sulit tidur, dia akan mengatasinya dengan mandi malam, minum cokelat hangat dan mendengarkan musik.

Namun, ada beberapa makanan dan minuman enak yang bisa membantu Anda mendapatkan tidur lelap di malam hari.

Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Teh chamomile

Merupakan teh herbal populer yang terkenal dengan kandungan flavon.

Teh ini memiliki beberapa khasiat unik yang bisa meningkatkan kualitas tidur.

Ada beberapa makanan yang ternyata bisa membantu Anda tidur lelap di malam hari seperti ikan berlemak.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News