5 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat
Kamis, 06 April 2023 – 05:23 WIB
4. Daun jelatang
Jelatang memiliki sifat pereda nyeri, yang efektif dalam mengobati radang sendi dan asam urat.
Studi menyatakan bahwa pasien asam urat melaporkan bahwa rasa sakit mereka berkurang drastis hampir 70 persen, setelah mereka mengonsumsi 2 ons daun jelatang, selain pengobatan rutin mereka.
5. Ceri
Sifat antioksidan ceri membantu dalam pengobatan asam urat. Ceri mengandung pigmen yang disebut anthocyanin, yang bisa mengurangi peradangan dan rasa sakit yang disebabkan oleh asam urat.
Ceri bisa dikonsumsi dalam keadaan mentah, atau dalam bentuk tart dan jus.(fny/jpnn)
Ada beberapa jenis makanan sehat dan bergizi yang aman dikonsumsi oleh penderita asam urat dan salah satunya tentu saja daun jelatang.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis, Bantu Cegah Serangan Penyakit Ini
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- Kolaborasi Spesial ShopeeFood & Mursid Hadirkan Penawaran Menarik untuk Pecinta Kuliner