5 Manfaat Air Bawang yang Bikin Kaget

2. Mempercepat pertumbuhan rambut dan mengurangi ketombe
Air bawang sangat baik untuk rambut, terutama rambut alami Afrika.
Ini mengandung sejumlah belerang, yang merupakan salah satu nutrisi penting dalam meningkatkan pertumbuhan rambut.
Sebuah penelitian menunjukkan bahwa mengoleskan jus bawang merah pada rambut dan kulit kepala dua kali seminggu selama dua bulan bisa merangsang pertumbuhan rambut.
Bisa juga diaplikasikan pada rambut sebagai obat ketombe.
Oleskan air bawang ke rambut dan kulit kepala menggunakan bola kapas atau bantalan dan pijat dengan lembut selama sekitar lima menit menggunakan ujung jari Anda.
Tutupi dengan shower cap dan biarkan selama sekitar 20 menit. Setelah itu, bersihkan dengan sampo dan air biasa.
3. Baik untuk kesehatan jantung
Menurut Bordia, A. et al, air bawang membantu mengurangi kolesterol dan dengan demikian bisa meningkatkan kesehatan jantung.
Meskipun bawang putih dikatakan lebih efektif daripada bawang merah, air bawang juga diketahui bisa mencegah akumulasi lipid di aorta.
Ada beberapa manfaat air bawang yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh Anda dan salah satunya adalah memperbaiki pencernaan.
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita
- 3 Khasiat Air Kelapa Campur Madu, Bantu Cegah Penuaan Dini
- 5 Manfaat Kubis, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini
- 3 Manfaat Daun Binahong yang Baik untuk Pencernaan
- Harga Pangan Hari Ini, Cabai, Bawang, hingga Minyak Goreng Merangkak Naik
- Harga Pangan Hari Ini, Cabai Makin Mahal, Bawang Ikut-ikutan