5 Manfaat Air Jahe Campur Madu, Bikin Sakit Kepala Ambyar
Minggu, 18 September 2022 – 07:07 WIB

Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com
5. Turunkan kadar gula dan kolesterol
Menurut jurnal dalam US National Library of Medicine National Institutes of Health, jahe bisa membantu menurunkan kadar gula dalam darah.
Penurunan tersebut bisa secara signifikan terlihat jika dikonsumsi secara rutin.
Tak hanya itu saja, jahe juga bisa membantu menurunkan kolesterol LDL (lemak jahat).
Bahkan bisa membantu menurunkan trigliserida, sekaligus meningkatkan HLD (lemak baik). Untuk hasil maksimal, Anda bisa mengonsumsi jahe secara rutin.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat air jahe campur madu yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya ialah bisa menyembuhkan sakit kepala.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- 4 Manfaat Jintan Hitam Campur Madu, Ampuh Obati Asma
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Bantu Tingkatkan Kesuburan Pria
- 3 Bahaya Makan Madu Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- Go Global! UMKM Binaan Pertamina Sukses Ekspor Perdana Madu dan Teh ke Filipina
- 3 Manfaat Jamu Beras Kencur Campur Madu, Gula Darah Bakalan Tetap Normal
- 3 Manfaat Suka Minum Kopi Campur Madu, Bantu Cegah Impotensi pada Pria