5 Manfaat Air Rebusan Asam Jawa Campur Kunyit, Bikin Gula Darah Ambyar
Jumat, 07 Oktober 2022 – 07:09 WIB
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Antioksidan
Hasil penelitian membuktikan bahwa manfaat kunyit dan asam jawa sama-sama bermanfaat sebagai antioksidan.
Senyawa kurkumin pada kunyit diketahui memiliki aktivitas antioksidan yang tinggi.
Sementara itu, berbagai kandungan fitonutrien pada asam jawa juga bersifat antioksidan yang baik untuk tubuh.
Kandungan antioksidan pada minuman kunyit asam mempunyai aktivitas yang lebih besar dibandingkan dengan antioksidan sintetis.
Antioksidan baik untuk mengurangi peradangan tubuh dan kerusakan sel.
Cara kerjanya adalah dengan melindungi tubuh dari paparan radikal bebas.
2. Mengendalikan Gula Darah
Kunyit telah lama diketahui bisa menurunkan gula darah pada orang dengan diabetes.
Ada beberapa manfaat rutin minum air rebusan asam jawa campur kunyit yang sangat baik untuk kesehatan seperti misalnya mengurangi kembung.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 7 Khasiat Daun Singkong Campur Madu, Ampuh Obati Rematik
- 7 Manfaat Makan Jeruk Bali, Deretan Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 6 Khasiat Minyak Kelapa Campur Madu, Jantung Bakalan Bahagia
- 3 Bahaya Minum Kopi Saat Anda Haid
- 8 Khasiat Air Asam Jawa, Bikin Kulit Makin Kinclong