5 Manfaat Ajaib Buah Semangka untuk Ibu Hamil
Senin, 06 Desember 2021 – 06:32 WIB
jpnn.com, JAKARTA - SAAT sedang hamil, salah satu hal penting yang perlu dilakukan ibu hamil adalah menjaga asupan gizinya.
Hal ini tentu saja penting agar janin yang dikandung ibu hamil bisa tumbuh dan berkembang dengan baik.
Salah satu makanan sehat yang wajib dikonsumsi ibu hamil adalah mengonsumsi buah-buahan.
Salah satu buah yang bisa dikonsumsi ibu hamil adalah semangka.
Buah semangka merupakan buah yang sering direkomendasikan untuk dikonsumsi saat hamil karena banyak manfaatnya.
Meskipun sedikit penelitian yang membicarakan hal ini, semangka tetap bisa dipercaya sebagai buah yang bermanfaat untuk dikonsumsi.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Drhealthbenefits.
1. Kaya Nutrisi
Ada beberapa manfaat buah semangka untuk ibu hamil dan salah satunya adalah mengurangi pembengkakan.
BERITA TERKAIT
- 7 Minuman Lezat yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil
- 7 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes, Gula Darah Bakalan Stabil
- Obati Jerawat dengan Rutin Mengonsumsi 5 Buah Ini
- Viral Video Pembagian Bantuan Ibu Hamil di Bandung Cuma Dokumentasi Saja
- 5 Khasiat Tidak Terduga Kulit Semangka, Bikin Pasangan Makin Betah di Ranjang
- 9 Makanan yang Bantu Anda Mudah Tidur Nyenyak Setiap Malam