5 Manfaat Buah Nanas yang Baik untuk Diet
Rabu, 09 Juni 2021 – 07:34 WIB
jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda saat ini tengah melakukan program diet penurunan berat badan?
Apakah Anda bingung buah apa yang baik untuk membantu program diet kamu?
Salah satu buah yang disebut-sebut baik untuk diet adalah nanas.
Sebab, buah nanas memiliki banyak kandungan yang bisa membantu melancarkan proses diet.
Penasaran apa saja manfaat nanas untuk orang yang sedang diet?
Berikut ulasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Memiliki kandungan serat yang tinggi
Nanas memiliki kandungan serat yang tinggi, terutama serat larut yang bisa larut dengan air dan membentuk gel untuk memperlambat pencernaan.
Ada beberapa manfaat sehat konsumsi nanas yang baik untuk diet karena kaya kandungan air.
BERITA TERKAIT
- 8 Manfaat Mengonsumsi Pare untuk Ibu Hamil
- 4 Manfaat Nanas, Kaya Kandungan Kolagen yang Baik untuk Tubuh
- 4 Manfaat Buah Naga, Asupan Vitamin C Anda Bakalan Terpenuhi
- 7 Manfaat Alpukat untuk Tubuh yang Tidak Terduga
- Pria Sebaiknya Rutin Minum Jus Nanas, Ini 5 Manfaatnya yang Tidak Terduga
- 5 Manfaat Nanas, Penyakit Ganas Ini Bakalan Ogah Mendekat