5 Manfaat Daun Bawang, Kolesterol Tinggi Bakalan Tidak Berkutik

5 Manfaat Daun Bawang, Kolesterol Tinggi Bakalan Tidak Berkutik
Daun Bawang. Foto : Ricardo/JPNN.com

Setelah itu minum kondisional sesuai kebutuhan. Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Meningkatkan sistem imun

Manfaat daun bawang membantu meningkatkan sistem kekebalan atau imun tubuh, dan mencegah tubuh dari pilek, demam, dan flu.

2. Sumber zat besi

Kandungan zat besi yang ada di dalam daun bawang baik untuk menjaga kesehatan sel-sel darah merah, meningkatkan kesehatan hemoglobin, dan mampu memperkuat sel jaringan di tubuh.

3. Tinggi kalium

Siapa yang menyangka bahwa daun bawang juga tinggi akan kalium.

Kalium bermanfaat untuk mengatur kadar cairan tubuh, mengurangi masalah jantung, dan mencegah kram otot.

4. Mencegah peradangan

Kandungan quercetin yang terdapat pada daun bawang juga memiliki manfaat untuk mencegah terjadinya peradangan atau inflamasi.

Bahkan, sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 2020 menyatakan bahwa quercetin memiliki beragam manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh secara menyeluruh.

Di samping itu, kandungan vitamin C yang juga terdapat di dalam daun bawang memberikan manfaat sebagai antioksidan yang berperan aktif dalam memerangi peradangan.

Ada beberapa manfaat daun bawang yang ternyata baik untuk kesehatan tubuh Anda dan salah satunya menurunkan kadar kolesterol.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News