5 Manfaat Kacang Kedelai yang Tidak Terduga, Baik untuk Kesehatan Anda
jpnn.com, JAKARTA - KACANG merupakan salah satu makanan sehat yang bisa Anda konsumsi.
Ada berbagai jenis kacang yang tersedia dan bisa Anda konsumsi.
Mulai dari kacang tanah, kacang kedelai, kacang almond, kacang kenari, dan lainnya.
Kacang kedelai merupakan salah satu kacang yang populer. Bagi vegan yang suka mengonsumsi susu, pilihan kacang kedelai merupakan yang terbaik.
Kacang kedelai selama ini sering diolah dalam bentuk susu yang bermanfaat untuk kesehatan dan bisa dikonsumsi siapa saja.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Curejoy.com.
1. Protein
Kedelai adalah tanaman sumber protein terkaya. Ini mengandung 43 persen protein dibandingkan dengan kacang-kacangan lain yang mengandung 20 hingga 25 persen protein.
Protein kedelai juga memiliki kualitas tertinggi di antara semua kacang-kacangan.
Ada beberapa manfaat kacang kedelai yang ternyata sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan salah satunya adalah karena kaya akan zat besi.
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Asam Jawa, Wanita Pasti Suka
- 8 Manfaat Mengonsumsi Pare untuk Ibu Hamil
- 3 Bahaya Makan Terong Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- IDI Lombok Timur Bagikan Informasi Pengobatan yang Tepat untuk Mengatasi Anemia
- Turunkan Tekanan Darah dengan Rutin Mengonsumsi 7 Obat Tradisional Ini
- 4 Manfaat Buah Naga, Asupan Vitamin C Anda Bakalan Terpenuhi