5 Manfaat Kangkung, Bantu Obati Penyakit Ini
1. Menjaga kesehatan mata
Kangkung kaya akan vitamin A yang baik untuk menjaga kesehatan mata.
Pasalnya, vitamin A mampu melindungi kornea dan lapisan mata dari infeksi bakteri dan virus.
Vitamin ini juga bisa meningkatkan produksi cairan sehingga mata tidak kering.
2. Mengobati anemia
Untuk penderita penyakit anemia, selain mengonsumsi obat kamu bisa makan kangkung.
Sayur ini memiliki kandungan zat besi juga baik untuk penderita anemia.
Karena zat besi merupakan mineral yang sangat penting dibutuhkan oleh tubuh terutama untuk meningkatkan sel darah merah untuk memproduksi hemoglobin.
3. Antidiabetes
Menurut beberapa pakar kesehatan, mengonsumsi kangkung secara baik dan benar bisa mengembangkan resistensi terhadap diabetes yang didasari rasa stres oksidatif.
Tak hanya itu, kangkung juga merupakan salah satu obat yang bisa dikonsumsi penderita penyakit diabetes walau sedang dalam masa kehamilan.
Ada beberapa manfaat kangkung yang tidak terduga untuk kesehatan tubuh jika rutin dikonsumsi dan bisa membantu mengobati penyakit ini.
- 4 Manfaat Madu yang Bikin Kaget, Bikin Jantung Bahagia
- APJI dan Kalbe Nutritionals Gaungkan Gaya Hidup Sehat, Berdayakan UMKM Kuliner Lokal
- 3 Manfaat Cengkeh, Bantu Cegah Penyakit Ini Menyerang Anda
- 10 Makanan Ini Ampuh Turunkan Kolesterol dengan Cepat
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Seledri, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- Brawijaya Hospital Saharjo Memiliki Layanan Terpadu BraveHeart