5 Manfaat Konsumsi Pare untuk Kesehatan Kulit
Selasa, 23 Februari 2021 – 04:22 WIB
Kendati begitu, Anda perlu waspada dengan efek samping alergi yang mungkin bisa ditimbulkan akibat penggunaan buah pare.
Sebelum diaplikasikan ke wajah, oles masker pare dalam jumlah sedikit ke bagian kulit telinga bagian belakang atau ke lengan bagian dalam.
Tunggu selama 24 jam, jika tidak timbul reaksi alergi, maka masker pare dapat digunakan.
Supaya lebih praktis dan aman, Anda bisa menggunakan produk kecantikan atau skincare dari buah pare yang dijual di pasaran dan sudah teruji secara klinis.(klikdokter)
Bagi yang menyukai pare, buah ini dapat diolah dengan cara direbus, ditumis atau dikonsumsi sebagai minuman dengan cara dihaluskan terlebih dahulu.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- 6 Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar
- Gandeng Perusahaan Kecantikan Terkemuka di Korea, PYFAGROUP Bidik Pasar K-Beauty
- 7 Sayuran Super yang Bantu Turunkan Kolesterol dengan Cepat
- Ingin Wajah Bebas Flek? Ini 3 Tips Paling Efektif yang Harus Dicoba
- Mengenal Trigeminal Neuralgia, Nyeri Berbahaya di Wajah
- Sephora Rayakan Satu Dekade Keberagaman Kecantikan Memesona Indonesia, Ini Keseruannya