5 Manfaat Minum Air Jahe Setiap Hari, Nomor 3 Bikin Terkejut
Senin, 20 Juni 2022 – 08:00 WIB
jpnn.com, JAKARTA - JAHE merupakan salah satu bumbu masakan yang ada di dapur ibu rumah tangga.
Jahe sering digunakan sebagai bumbu masakan untuk menambah rasa berbagai masakan.
Jahe juga bisa diilah dalam bentuk hidangan manis, seperti cake jahe, biskuit jahe, dan air jahe.
Mengonsumsi air jahe setiap hari sebenarnya baik untuk kesehatan tubuh Anda.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menenangkan masalah pencernaan
Gangguan pencernaan kronis menyebabkan rasa sakit atau ketidaknyamanan di perut bagian atas secara teratur.
Rasa sakit ini bisa disebabkan oleh penundaan pengosongan lambung.
Air jahe bisa membantu dengan berbagai masalah pencernaan.
Ada beberapa manfaat minum air jahe setiap hari yang bagus untuk kesehatan tubuh Anda dan salah satunya ialah membantu meningkatkan fungsi kognitif.
BERITA TERKAIT
- 4 Manfaat Kunyit, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Lemon Campur Madu, Berat Badan Bakalan Ambyar
- 5 Khasiat Belimbing yang Luar Biasa, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 7 Manfaat Pola Makan Sehat untuk Diet Pemula
- 5 Khasiat Cuka Sari Apel, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 3 Manfaat Minum Air Jahe di Pagi Hari, Bikin Berat Badan Ambyar