5 Manfaat Minum Susu untuk Lansia
Sabtu, 14 Maret 2020 – 22:47 WIB

Ilustrasi lansia. Foto: Radar Semarang/JPNN
5. Menurunkan Risiko Depresi
Vitamin D yang ada di dalam susu bisa membantu meningkatkan serotonin, yakni hormon yang berkaitan dengan suasana hati.
Tidak hanya itu, asupan vitamin D yang cukup juga bisa bantu mencegah terjadinya badan lemas dan kelelahan. Dengan ini, Anda akan terhindar dari risiko depresi.
Selalu ingat untuk memilih susu yang paling sesuai dengan kondisi Anda. Perhatikan juga porsi susu yang dikonsumsi dan pastikan agar tidak berlebihan.(NB/AYU/klikdokter)
Bersama kalsium, vitamin D bekerja sama mencegah osteoporosis alias pengeroposan tulang.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- 2 Lansia Hilang Tenggelam di Perairan Sungai Musi, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- Lalamove & Mitra Driver Tebar Bantuan untuk Lansia lewat ‘ElderCare on the MOVE’
- Banjir Melanda Berau Kaltim, 2 Lansia Meninggal Dunia
- Rano Sebut Bansos untuk Lansia-Disabilitas agar Tak Pinjam ke Bank Keliling
- Tebar Kebaikan di Ramadan, Bank Mandiri Santuni Anak Yatim dan 668 Yayasan
- Berbagi Kebaikan Ramadan, Bank Mandiri Santuni 57.600 Santunan Anak Yatim dan Lansia