5 Manfaat Nanas yang Bikin Kaget
Bromelain juga dianggap membantu pencernaan, meski tidak ada cukup bukti ilmiah untuk memastikannya.
4. Meredakan nyeri radang sendi
Kekuatan antiinflamasi bromelain nanas bisa meredakan rasa sakit bagi penderita osteoartritis.
Jika Anda mengalami nyeri sendi akibat osteoartritis, coba tambahkan nanas ke dalam makanan Anda.
Namun, jangan berhenti minum obat atau mengubah dosis tanpa berbicara dengan dokter Anda.
5. Membantu menurunkan berat badan
Sebagian besar ahli penurunan berat badan merekomendasikan diet kaya buah dan sayuran jika Anda mencoba menurunkan berat badan.
Namun, nanas bisa menjadi BFF (sahabat buah terbaik) diet Anda karena enzimnya mungkin membantu pembakaran lemak.
Studi tentang nanas sebagai bantuan penurunan berat badan hanya berbasis hewani, jadi kami membutuhkan lebih banyak bukti dari klaim ini.
Namun, menambahkan beberapa buah sehat ini ke dalam diet Anda tentu tidak ada salahnya.(fny/jpnn)
Ada beberapa manfaat nanas yang tidak terduga dan ternyata sangat baik untuk menjaga kesehatan dan salah satunya ialah membantu pencernaan.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
- 5 Manfaat Nanas, Penyakit Ganas Ini Bakalan Ogah Mendekat
- 8 Khasiat Teh Ginseng, Wanita Pasti Suka
- 10 Khasiat Teh Hijau, Bikin Penyakit Kronis Ini Enggan Mendekat
- 5 Khasiat Nanas Campur Madu, Kaya Kandungan Kolagen yang Penting untuk Tubuh
- 10 Khasiat Minyak Zaitun, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 7 Khasiat Minum Jus Nanas Secara Rutin, Bikin Kulit Makin Glowing