5 Manfaat Olahraga Bagi Penderita Asam Urat
3. Mengurangi Rasa Nyeri
Olahraga dapat membantu mengurangi sakit asam urat. Pasalnya, olahraga teratur bermanfaat untuk menambah rentang gerak dan membantu penderita lebih berenergi.
Selain itu, aktivitas fisik akan membantu Anda menurunkan berat badan. Dengan demikian, hal ini akan mengurangi rasa sakit pada persendian Anda.
4. Mengurangi Risiko Penyakit Jantung
Individu dengan kadar asam urat yang tinggi akan memiliki risiko yang lebih tinggi terkena penyakit jantung. Hal ini akibat penumpukkan faktor inflamasi atau peradangan pada tubuh.
Manfaat olahraga untuk penderita asam urat yang satu ini, yakni dapat membuat risiko penyakit kardiovaskular semakin ditekan dan tubuh semakin terasa bugar.
5. Membuat Pergerakan Sendi Lebih Bebas
Olahraga memberikan manfaat bagi penderita asam urat dengan membuat sendi dapat bergerak lebih bebas. Hal ini membuat sirkulasi pada sendi menjadi lebih lancar sehingga dapat mengurangi risiko keparahan penyakit.(klikdokter)
Perlu diketahui bahwa seseorang yang memiliki asam urat tinggi sangat berisiko untuk mengalami penumpukan asam urat pada sendi.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- 5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis, Bantu Cegah Serangan Penyakit Ini
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Dukung Pertumbuhan Komunitas Lokal, SnackVideo Akan Bantu Sediakan Sarana Olahraga