5 Manfaat Penggunaan Aplikasi Pembukuan Bisnis pada Usaha Kecil, Simak ya
Rabu, 22 Juni 2022 – 22:08 WIB

Anda bisa menggunakan aplikasi pembukuan keuangan usaha besutan Jurnal by Mekari untuk membantu pengelolaan uang agar tidak tercampur dengan kebutuhan lain. Foto: tangkapan layat laman Jurnal by Mekari
Berbekal catatan pengeluaran ini, Anda akan mengetahui besaran modal usaha yang diperlukan.
Dengan modal awal yang dibutuhkan, Anda bisa merancang target dan strategi agar modal tersebut kembali berikut keuntungannya
2. Membuat catatan pemasukan
Setelah membuat catatan terkait pengeluaran yang diperlukan untuk menjalankan bisnis, Anda perlu membuat catatan pemasukan.
Anda bisa membuat catatan pemasukan di buku yang terpisah.
Apa saja yang harus dicatat terkait pemasukan ini?
Minimal, dalam catatan penjualan, buatlah catatan terkait penjualan produk dan juga piutang yang sudah dibayarkan sebelumnya.
Pencatatan terkait pemasukan sangat penting dilakukan. Anda bisa melihat keuntungan yang didapatkan.Catatan ini harus dibuat setiap hari.
Ada lima manfaat yang didapatkan pengusaha saat menggunakan aplikasi pembukuan bisnis pada usaha kecil
BERITA TERKAIT
- Telkom Tutup 2024 dengan Kinerja Positif, Pendapatan Konsolidasi Sebesar Rp150 Triliun
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Nawakara Hadirkan Perlindungan Risiko Bisnis Lewat Solusi Keamanan Terintegrasi