5 Manfaat Tak Terduga Minum Air Madu Setiap Pagi
Rabu, 08 Desember 2021 – 07:57 WIB
Minum air madu bisa memperkuat sistem kekebalan tubuh.
Antibakteri yang terdapat di dalam madu bisa membunuh mikroorganisme yang telah memasuki tubuh atau resisten terhadap antibiotik konvensional
3. Memperbaiki sistem pencernaan
Enzim dalam madu mampu meningkatkan fungsi hati dan berkontribusi mencerna makanan dengan lebih baik. Itulah yang bisa memfasilitasi penyerapan nutrisi secara maksimal.
4. Mengendalikan kadar kolesterol
Minum air madu hangat di pagi hari rupanya bisa membantu mengendalikan kadar kolesterol dalam tubuh.
Dengan rutin mengonsumsinya, tingkat kolesterol menurun hingga 10 persen hanya dalam waktu dua jam.
5. Mengurangi alergi
Ada beberapa manfaat minum air madu setiap pagi dan salah satunya adalah mengurangi alergi.
BERITA TERKAIT
- 3 Khasiat Teh Campur Madu, Bantu Tingkatkan Suasana Hati
- 5 Herbal yang Terbukti Efektif Meningkatkan Gairah Bercinta Secara Alami
- 4 Khasiat Cuka Sari Apel Campur Madu, Ampuh Atasi Ketombe dengan Mudah
- 4 Khasiat Minum Air Kelapa Hijau Campur Madu, Wanita Pasti Suka
- 3 Khasiat Minum Air Ketumbar Campur Madu, Wanita Pasti Suka
- 3 Khasiat Teh Madu, Gula Darah Bakalan Selalu Normal