5 Manfaat Teh Kapulaga yang Ampuh Atasi Flu dengan Cepat
Peneliti juga mengungkap bahwa efek diuretik dalam kapulaga yang bisa membuatnya berfungsi menurunkan tekanan darah tinggi.
Efek diuretik ini berarti bisa meningkatkan buang air kecil untuk menghilangkan air yang menumpuk di tubuh, misalnya di sekitar jantung.
4. Obat Flu dan Sinus
Penggunaan kapulaga bisa membantu meringankan gejala dada yang sesak dan sinus.
Kapulaga mengandung minyak kapur barus. Oleh sebab itu, membuat secangkir teh kapulaga panas akan melepaskan minyak kapur barus dan membantu mengurangi hidung dan tenggorokan yang tersumbat.
5. Antiinflamasi
Kapulaga kaya akan senyawa yang bisa melawan peradangan.
Peradangan terjadi ketika tubuh terpapar benda asing. Antioksidan, ditemukan berlimpah dalam kapulaga, melindungi sel dari kerusakan dan menghentikan peradangan.
Kapulaga bisa mengurangi peradangan hati yang disebabkan oleh makan makanan tinggi karbohidrat dan lemak.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi teh kapulaga yang baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya ialah sebagai obat pencernaan.
Redaktur & Reporter : Fany
- 6 Khasiat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Bantu Cegah Diabetes Menyerang Anda
- Kurang Fit dan Flu, Megawati tak Bisa Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran
- Rutin Mengonsumsi 5 Makanan Ini, Bau Badan Bakalan Ambyar
- 5 Khasiat Tidak Terduga Minum Teh Hijau Sebelum Tidur
- 5 Manfaat Kapulaga, Ampuh Obati Penyakit Ini
- Bea Cukai Magelang Lepas Ekspor 26 Ton Kapulaga, Nominalnya Fantastis