5 Manfaat Teh Serai, Deretan Penyakit Kronis Ini Langsung Ambrol

Tak hanya itu, denyut jantung mereka tampak lebih rendah dari sebelum mengonsumsi teh serai.
Khasiat itu diduga berkaitan dengan tingginya kadar kalium dalam teh serai.
Pasalnya, kalium membantu meningkatkan produksi urine. Hal ini lantas meningkatkan aliran darah dan menurunkan tekanannya.
Hasilnya, tekanan darah bisa menurun sedikit. Teh serai merupakan minuman kaya khasiat yang menyehatkan.
Namun, minuman ini tetap tidak boleh menggantikan obat rutin.
2. Diuretik Alami
Serai ternyata merupakan obat diuretik alami. Bahan herbal dengan aroma khas ini bisa membuat Anda lebih sering buang air kecil.
Saat tubuh sering buang air kecil, otomatis akan mengeluarkan kelebihan cairan dan natrium.
Pada umumnya, dokter meresepkan diuretik untuk penderita gagal jantung, gagal hati, atau edema (pembengkakan pada tubuh akibat penumpukan cairan).
Ada beberapa manfaat teh serai yang ternyata sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh Anda dan juga bisa mengatasi penyakit kronis ini.
- 5 Khasiat Air Serai Campur Daun Kemangi, Ampuh Atasi Masalah Kesuburan Pasangan
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita
- 4 Manfaat Air Rebusan Serai Campur Jahe, Bikin Kolesterol Ambyar
- Berkontribusi Menekan Prevalensi Penyakit Kronis, Prodia Gelar Seminar Dokter Nasional
- 4 Manfaat Air Serai, Ampuh Obati Penyakit Diabetes
- 4 Khasiat Air Rebusan Serai Campur Lemon, Penderita Diabetes Wajib Mengonsumsinya