5 Manfaat Tidur Siang Untuk Kesehatan Anak

5 Manfaat Tidur Siang Untuk Kesehatan Anak
Ilustrasi anak balita (Pexel)

4. Meningkatkan daya ingat anak 

Tidur siang yang rutin pada anak, menurut penelitian yang dilakukan University of Massachusetts Amherst, dapat meningkatkan daya ingat. Efeknya, proses belajar anak pada anak usia sekolah menjadi lebih optimal.

5. Mencegah obesitas 

Beberapa penelitian menjelaskan bahwa anak yang tidak tidur siang memiliki risiko lebih tinggi terkena obesitas dibandingkan anak yang rutin tidur siang.

Waktu tidur siang pada anak sangat berharga karena banyak manfaatnya. Untuk itu, jadikan hal ini kebiasaan si Kecil sedini mungkin. Tapi ingat, tetapi jadikan waktu tidur siang anak menjadi hal yang menyenangkan dan tanpa paksaan.(HNS/RH/klikdokter)

Anak-anak umumnya tidak suka jika diajak untuk tidur siang. Apalagi bila dia harus tidur siang di tengah aktivitas bermainnya. Padahal, tidur siang banyak memberikan manfaat penting bagi proses pertumbuhan dan perkembangan anak.


Redaktur & Reporter : Yessy

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News