5 Manfaat Tomat yang Tidak Terduga, Cegah Penyakit Ini Menyerang Anda

jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda suka mengonsumsi tomat? Tomat merupakan merupakan buah yang sering dianggap sebagai sayuran.
Tomat merupakan buah yang memiliki warna merah, kuning dan hijau.
Tomat sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh karena mengandung berbagai nutrisi.
Mulai dari protein, karbohidrat, lemak, kalori, kalium, vitamin C, zat besi, vitamin B6, dan lainnya.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Mengatasi diabetes
Buah tomat dipercaya bisa membantu mengatasi penyakit diabetes, karena dalam secangkir tomat terdapat 2 gram serat.
The American Diabetes Association menyarankan untuk mengonsumsi 25 gram serat setiap hari untuk wanita dan 38 gram serat setiap hari untuk pria jika ingin mengatasi penyakit kencing manis ini.
Sementara itu, sebuah penelitian pada tahun 2017 menyatakan bahwa pasien diabetes tipe 1 yang mengonsumsi makanan kaya serat mengalami penurunan kadar gula darah dalam tubuh.
Ada beberapa manfaat tomat yang ternyata sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan bisa membantu mencegah timbulnya penyakit ini.
- 4 Khasiat Jeruk Nipis Campur Wortel, Bantu Jaga Kesehatan Kulit
- 5 Bahaya Makan Kunyit Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Khasiat Teh Kembang Sepatu, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Kronis Ini
- 5 Khasiat Biji Anggur, Ampuh Melawan Serangan Penyakit Kronis Ini
- 3 Khasiat Air Rebusan Serai, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 4 Khasiat Jus Anggur, Bikin Penyakit Ini Ambyar