5 Manfaat Wortel, Bantu Cegah Penyakit Ini Menyerang Anda

jpnn.com, JAKARTA - KITA semua tentu sudah mengetahui berbagai manfaat wortel untuk kesehatan.
Selain meningkatkan kesehatan mata, wortel juga bermanfaat bagi kesehatan Anda dalam banyak hal lainnya.
Itu sebabnya umbi-umbian ini sering diklaim sebagai makanan kesehatan yang sempurna.
Ini adalah paket kesehatan lengkap dengan rasa. Renyah dan kandungan nutrisinya yang tinggi menjadikannya sayuran yang sangat serbaguna.
Terlebih lagi, wortel juga merupakan sumber beta karoten, serat, vitamin K1, potasium, dan antioksidan yang baik.
Jadi, mari kita cari tahu manfaat semua wortel bagi kesehatan Anda. Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Healthshots.com.
1. Meningkatkan kesehatan jantung
Wortel kaya akan serat. Ini membantu menghilangkan kelebihan kolesterol jahat atau kolesterol LDL.
Seperti yang Anda ketahui, kolesterol darah tinggi meningkatkan risiko penyakit jantung.
Ada beberapa manfaat wortel yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh Anda dan juga bisa membantu mencegah serangan penyakit ini.
- 4 Manfaat Nanas Madu, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 5 Manfaat Kubis, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini
- 3 Khasiat Rutin Minum Susu Kedelai, Bikin Penyakit Ini Tidak Berkutik
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis, Ampuh Obati Deretan Penyakit Ini
- 5 Rekomendasi Sayuran untuk Penderita Diabetes
- 7 Khasiat Daun Mangga, Lindungi Tubuh dari Penyakit Ini