5 Minuman Sehat yang Ampuh Atasi Pegal Linu Tubuh
Jumat, 02 Juli 2021 – 06:54 WIB
Minum air lemon bisa meminimalkan peradangan, membuat pembuluh darah jadi relaks, dan meredakan pegal di sekujur tubuh.
3. Air Jahe
Tak hanya membuat tubuh hangat, jahe juga mampu mengobati peradangan terutama penderita osteoporosis.
4. Jus Apel
Apel tinggi dengan kandungan inflamasi di dalamnya sehingga baik menjaga kesehatan pembuluh darah dan menyehatkan sirkulasi kolesterol.
5. Air Kunyit
Minum air kunyit bisa melawan infeksi, kanker, masalah pencernaan, termasuk peradangan dalam tubuh.(genpi/jpnn)
Ada beberapa minuman sehat yang bisa bantu atasi pegal linu tubuh seperti jus wortel.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Suka Minum Air Lemon Hangat di Pagi Hari, Bantu Jaga Kesehatan Kulit
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Lemon Campur Jahe, Selamat Tinggal Perut Buncit
- 5 Jus Buah yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil
- 7 Manfaat Minum Air Lemon Hangat Setiap Malam, Wanita Pasti Suka
- Redakan Nyeri Rematik dengan Mengonsumsi 5 Bahan Alami Ini
- 6 Khasiat Rutin Minum Jus Wortel Campur Jeruk Nipis, Wanita Pasti Suka