5 Operator Jaringan Telekomunikasi Wilayah Terdampak Gempa Aman
Rabu, 15 Desember 2021 – 06:45 WIB
Menurut informasi BPBD Kabupaten Selayar, terdapat kerusakan gedung sekolah namun pihak BPBD masih melakukan pendataan di lokasi terdampak.
Pantauan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) sebelumnya memperlihatkan adanya tsunami dengan ketinggian 7 sentimeter berdasarkan pantauan di Marapokot, Kabupaten Nagekeo di NTT pada pukul 10.36 WIB serta Reo di Kabupaten Manggarai pada pukul 10.39 WIB.
BMKG telah mengakhiri peringatan dini tsunami akibat gempa tersebut. Kepala BMKG Dwikorita Karnawati mengatakan peringatan dini tsunami akibat gempa magnitudo 7,4 dekat Larantuka telah berakhir, tetapi, masyarakat diminta berhati-hati dengan potensi gempa susulan. (antara/jpnn)
Kemenkominfo menyebut operator yang menyediakan layanan jaringan telekomunikasi di daerah terdampak gempa aman.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Gempa Berkuatan Magnitudo 4,2 Guncang Lombok, Tidak Berpotensi Tsunami
- Gempa M 4,1 Guncang Wilayah Dompu NTB
- Gempa Berkekuatan 5,2 Magnitudo Guncang Sukabumi Bagian Tenggara
- Tak Ada Gempa Susulan di Kabupaten Buol
- PT JIP & Disdik DKI Kerja Sama Pemanfaatan Gedung untuk Pembangunan Menara Telekomunikasi
- Badan Geologi: Status Gunung Lewotobi Laki-laki Masih Awas, Berpotensi Erupsi Susulan