5 Pebulu Tangkis Tersukses di BWF World Championships, Ada 2 dari Indonesia
jpnn.com - Salah satu turnamen bulu tangkis paling bergengsi bertajuk BWF World Championships 2023 akan segera digelar.
Pada edisi kali ini, turnamen yang berlangsung sejak 1977 silam itu akan dihelat di Kopenhagen, Denmark, mulai 21 hingga 27 Agustus 2023.
Dikategorikan sebagai turnamen bergengsi, tak ayal banyak pebulu tangkis top ambil bagian di Kejuaraan Dunia 2023.
Pemenang di kejuaraan ini dapat dikatakan sebagai pebulu tangkis terbaik seantero jagat.
Berikut nama-nama pemain yang pernah menyandang gelar juara dunia.
1. Lin Dan
Lin Dan merupakan salah satu pemain tersukses di dunia tepok bulu. Total, tunggal putra asal China itu punya koleksi lima gelar Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis.
Pemain yang memiliki julukan Super Dan itu merebut gelar Juara Dunia pada edisi 2006, 2007, 2009, 2011, dan 2013.
2. Park Joo Bong
Nama Park Joo Bong cukup mendominasi sektor ganda putra dan ganda campuran pada 1980-an hingga 1990-an.
Salah satu turnamen bulu tangkis paling bergengsi bertajuk BWF World Championships akan segera digelar. Intip 5 pemain tersukses di ajang ini.
- Indonesia Masters 2025: Tarian Terakhir The Daddies Akan Spesial
- Penjualan Tiket Indonesia Masters 2025 Dibuka, Saksikan Tarian Terakhir The Daddies
- Ikuti Jejak Hendra Setiawan, Mohammad Ahsan Gantung Raket
- Seusai Pensiun, Hendra Setiawan Telah Memiliki Rencana dengan Mohammad Ahsan, Apa Itu?
- Hendra Setiawan Pensiun, Begini Respons Pebulu Tangkis Dunia
- Hendra Setiawan Gantung Raket, Begini Respons Mohammad Ahsan