5 Pebulu Tangkis yang Mencuri Perhatian di Piala Sudirman, Nomor 4 Masa Depan Indonesia

jpnn.com, VANTAA - Gelaran Piala Sudirman 2021 sudah berakhir pada Minggu (3/10) lalu.
China keluar sebagai juara usai mengalahkan Jepang di partai puncak dengan skor 3-1.
Itu jadi gelar ke-12 mereka di kejuaraan bulu tangkis beregu campuran dunia tersebut. Ke-11 titel lainnya didapat Negeri Tirai Bambu pada edisi 1995, 1997,1999, 2001, 2005, 2007, 2009, 2011, 2013, 2015, dan 2019.
Sementara Indonesia gagal memenuhi ambisinya membawa pulang Piala Sudirman ke Tanah Air usai takluk 2-3 dari Malaysia di perempat final.
Sejumlah kejutan mewarnai gelaran ini, salah satunya ialah keberhasilan Lee Zii Jia (Malaysia) menaklukkan Kento Momota (Jepang) dan Anthony Ginting.
Padahal secara peringkat, Lee berada di bawah dua pebulu tangkis papan atas tersebut
Selain Lee, muncul juga sejumlah pebulu tangkis yang mampu mencuri perhatian di turnamen ini. Berikut jpnn.com telah merangkum lima di antaranya.
1. Lee Zii Jia (Malaysia)
Lima pebulu tangkis berikut ini mampu mencuri perhatian di gelaran Piala Sudirman 2021. Siapa saja mereka?
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- BAC 2025: Jumpa Juara Bertahan, Putri KW Pengin Mengeluarkan Semuanya
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung