Daftar Pemain Heritage dan Naturalisasi yang Siap Meramaikan IBL 2024, Jamarr Andre Johnson Main Lagi
Senin, 04 Desember 2023 – 20:12 WIB
4. Brandon Jawato
Pemilik nama asli Brandon Van Dorn Jawato itu akan memperkuat Pelita Jaya Bakrie di IBL 2024.
Pebasket kelahiran 3 Juni 1993 itu terhitung sebagai pemain lokal sesuai dengan statusnya yang diakui oleh FIBA.
Kehadiran suami Kimika Miwatani akan membuat Pelita Jaya makin kuat.
Saat ini, tim yang bermarkas di Kuningan, Jakarta Selatan itu juga tengah mengincar Anthony Beane Jr sebagai pemain heritage.
5. Devon Van Ostrom
RANS Simba Bogor sedang memperjuangkan pebasket kelahiran 24 Januari 1993 itu sebagai pemain heritage.
Van Oostrom kabarnya memiliki darah keturunan Indonesia dari sang kakek. Namun, tim milik Raffi Ahmad itu belum mengumumkan skuad secara resmi untuk IBL 2024
Daftar pemain heritage dan naturalisasi yang akan berlaga pada ajang IBL 2024 mendatang
BERITA TERKAIT
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Pelatih Jepang: Sekarang Timnas Indonesia Sangat Berbeda
- Lengkapi Kuota Pemain Naturalisasi, Prawira Bandung Kontrak Jamarr Andre Johnson
- Rekrut Arki Dikania Wisnu, Dewa United Ubah Peta Persaingan Juara IBL 2025
- Kirim Pesan Perpisahan untuk Satria Muda, Arki Wisnu Selangkah Lagi Gabung Dewa United
- Gelandang China Sindir Kualitas Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia