5 Penyakit yang Harus Diwaspadai saat Bencana Banjir

jpnn.com, JAKARTA - Bencana banjir akibat curah hujan tinggi melanda wilayah DKI Jakarta, Bekasi, dan sekitarnya sejak Selasa (4/3).
Lantaran air kotor yang menggenang di berbagai titik, memungkinkan bakteri dan virus berkembang biak dengan cepat.
Kondisi tersebut rentan memunculkan beragam penyakit, mulai dari flu hingga Demam Berdarah.
Dilansir dari laman website Pusat Krisis Kesehatan Kemenkes, berikut sejumlah penyakit yang patut diwaspadai selama banjir:
1. Flu
Saat banjir, cuaca biasanya dalam kondisi tak menentu. Hal tersebut tentunya membuat tubuh menjadi mudah terkena penyakit.
Daya tahan tubuh kerap menurun, sehingga lebih rentan terdampak infeksi virus atau bakteri.
Flu, menjadi salah satu penyakit yang paling sulit dihindari para korban banjir, karena suasana dingin dan kotor.
2. Diare
Kondisi banjir biasanya beriringan dengan lingkungan yang kotor, sehingga sulit menerapkan pola hidup bersih.
Berikut 5 penyakit yang perlu diwaspadai saat bencana banjir, mulai dari diare hingga demam berdarah (DBD).
- Cegah Dampak Buruk Dengue, Pemkab Minut Gencarkan Vaksinasi DBD
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- Cak Imin Minta Kemenkes Lakukan Ini Setelah Siswa Keracunan Menyantap MBG