5 Penyebab Rambut Beruban Lebih Cepat

Rambut Anda dapat berubah dari waktu ke waktu terkait tekstur, kepadatan, dan tentu saja warna.
"Proses ini paling terlihat ketika Anda berusia 30 tahun. Itulah usia ketika orang mulai datang dan mengeluh tentang masalah ini," kata Dr. Day.
Para ahli masih berusaha memahami dengan tepat bagaimana hormon (seperti estrogen, progesteron, dan kortisol) memengaruhi kulit yang mulai memutih.
Beberapa kondisi di atas merupakan penyebab rambut beruban. Jika usia Anda memang sudah menunjukkan waktunya terjadi perubahan pada rambut Anda, tidak perlu risau. Namun ketika usia Anda masih berada di kisaran 20-30 tahun dan rambut kelabu sudah memenuhi kepala Anda, perlu waspada.
Jangan-jangan ada gangguan kesehatan yang tengah mengintai. Segera periksakan diri ke dokter untuk mendapatkan penganganan yang tepat.(MS/RVS/klikdokter)
Rambut beruban ketika memasuki usia 40-an, itu sudah biasa. Tapi, kini rambut Anda bisa beruban lebih cepat dan ini alasannya.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Kombinasi Minyak Zaitun dan Kunyit, Bikin Rambut Sehat Secara Alami
- 6 Khasiat Kacang Mete, Bantu Cegah Serangan Berbagai Penyakit Ini
- 4 Manfaat Semangka, Ampuh Atasi Nyeri Otot
- Resmi Masuk Pasar di Indonesia, Shark BeautyTM Kenalkan 2 Produk Baru
- Atasi Rambut Lepek dan Bau dengan Menggunakan 4 Masker Ini
- Begini Cara Tsubaki Bantu Perawatan Rambut Makin Maksimal