5 Pertanda Ada yang Tak Beres dengan Jantung Anda
Selasa, 04 April 2017 – 23:24 WIB

Penyakit jantung. Foto: Active One Group
Kadang-kadang sakit kepala hanya sakit kepala, namun kondisi kardiovaskular seperti tekanan darah tinggi dan penyakit arteri koroner telah dikaitkan dengan migrain.
Migrain adalah sakit kepala yang ditandai dengan rasa nyeri yang parah umumnya hanya mengenai sebelah sisi kepala saja dan bisa disertai dengan mual dan muntah.
Penelitian telah menunjukkan bahwa migrain mungkin menunjukkan bahwa ada sesuatu yang mungkin terjadi dengan jantung Anda.
5. Sakit kaki
Pembengkakan pada kaki dan pergelangan kaki bisa menjadi gejala penyakit jantung.(fny/jpnn)
Apa fungsi jantung dan seberapa pentingnya bagi tubuh Anda adalah sesuatu yang tidak perlu dijelaskan lagi. Meski begitu, menjaga jantung tetap sehat
Redaktur : Adil
Reporter : Adil, Fany
BERITA TERKAIT
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Stem Cell Berstandar Global Kini Bisa Diakses di Indonesia
- Gubernur Herman Deru Tekankan Penyaluran Bangubsus untuk Pembangunan Infrastruktur