5 Pertanda Ada yang Tak Beres dengan Jantung Anda
Selasa, 04 April 2017 – 23:24 WIB
Kadang-kadang sakit kepala hanya sakit kepala, namun kondisi kardiovaskular seperti tekanan darah tinggi dan penyakit arteri koroner telah dikaitkan dengan migrain.
Migrain adalah sakit kepala yang ditandai dengan rasa nyeri yang parah umumnya hanya mengenai sebelah sisi kepala saja dan bisa disertai dengan mual dan muntah.
Penelitian telah menunjukkan bahwa migrain mungkin menunjukkan bahwa ada sesuatu yang mungkin terjadi dengan jantung Anda.
5. Sakit kaki
Pembengkakan pada kaki dan pergelangan kaki bisa menjadi gejala penyakit jantung.(fny/jpnn)
Apa fungsi jantung dan seberapa pentingnya bagi tubuh Anda adalah sesuatu yang tidak perlu dijelaskan lagi. Meski begitu, menjaga jantung tetap sehat
Redaktur : Adil
Reporter : Adil, Fany
BERITA TERKAIT
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Yosi Project Pop dan Mira Lesmana Rutin Pemeriksaan Kesehatan di Usia Tua
- Penderita Diabetes Wajib Tahu Alternatif Diet Sehat dari Jagung dan Singkong
- Cicin Pintar Galaxy Ring Hadir di Indonesia, Bisa Monitor Kesehatan, Ini Harganya
- Pilwakot Palembang: Fitri-Nandriani Tawarkan Program Berobat Gratis Cukup Pakai KTP
- Monitor Aktivitas Fisik dan Kesehatan dengan 5 Wearable Tech Terbaik Ini