5 Pevoli Proliga 2022 yang Bakal Memukau Kaum Adam

3. Agustin Wulandhari (Jakarta Pertamina Fastron)
Pevoli asal Jakarta Pertamina Fastron Agustin Wulandhari menjadi sosok yang ditunggu oleh maniak voli.
Satu di antara penggawa timnas bola voli putri Indonesia ini tampil apik di atas lapangan, juga bisa memikat kaum adam untuk menontonnya.
Musim ini wanita kelahiran 12 Agustus 1991 itu satu tim bersama dengan Berllian Marsheilla, Megawati Hangestri Pertiwi dan lainnya.
4. Shindy Sasgia (Jakarta Popsivo Polwan)
Nama Shindy Sasgia banyak diperbincangkan banyak orang seusai dirinya tampil di ajang PON XX Papua 2021 bersama kontingen Jawa Tengah.
Perempuan kelahiran 25 Juni 1998 itu selain berkarier di lapangan voli juga kerap menjadi model untuk pemotretan.
Tidak heran aksinya bersama Jakarta Popsivo Polwan ditunggu di Proliga 2022.
Selain menjanjikan aksi dari para pemain, Proliga 2022, terutama sektor putri, juga menghadirkan pesona pevoli putri.
- Final Four Proliga: Popsivo Polwan Tak Gentar Hadapi Kekuatan Baru Gresik Petrokimia
- Berpisah dengan Red Sparks, Megawati Kirim Sinyal Main di Final Four Proliga 2025
- Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Bandung BJB Tandamata Gagal ke Final Four Proliga 2025
- Demi Tiket Final Four, Jakarta Livin Mandiri Enggan Anggap Remeh Bandung bjb Tandamata
- Popsivo Polwan Berpeluang Memainkan Gendis, Alya hingga Dewa Ayu di Proliga 2025
- Target Juara Proliga 2025, Popsivo Polwan Harus Konsisten Hingga Akhir Musim