5 Polisi Terlibat Suap Penerimaan Bintara Polri, Kapolda Meradang
Sabtu, 04 Maret 2023 – 00:32 WIB
Kelima oknum tersebut masing-masing Kompol AR, Kompol KN, AKP CS, Bripka Z, dan Brigadir EW.
Iqbal sendiri tidak menjelaskan dari mana asal kesatuan sejumlah oknum polisi tersebut.
Menurut dia, kelima polisi itu sudah menjalani proses pemeriksaan di Bidang Propam Polda Jawa Tengah. (antara/jpnn)
Kapolda Jawa Tengah Irjen Ahmad Luthfi menegaskan kelima personel yang kedapatan terlibat kasus suap penerimaan bintara Polri bakal diberi hukuman berat.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Kapolri Minta Jaksa Agung Tindak Polisi yang Terlibat Korupsi Timah
- Kasus Guru Supriyani Dimintai Rp 50 Juta oleh Oknum Polisi, Kapolri: Kalau Terbukti, Pecat!
- Polisi yang Berpose dengan Timses Cagub di Sulut Langsung Digarap Propam
- Dipukul Oknum Polisi, Sopir Taksi Online Mengadu ke Polda
- Pakar Hukum Tata Negara Minta Prabowo Tindak Tegas Aparat yang Tak Netral di Pilkada
- 2 Oknum Polisi Pose dengan Timses Cagub, Propam Turun Tangan