5 Rahasia Kulit Lebih Muda dan Bercahaya

5 Rahasia Kulit Lebih Muda dan Bercahaya
Ilustrasi. Kulit wajah. Foto SukaLive

Saat radikal bebas yang berasal dari sengatan sinar matahari merusak kolagen dan elastin kulit, madu manuka bisa memperbaiki kondisi kerusakan kulit tersebut dengan cepat. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, Anda bisa mencampurkan madu manuka ke dalam secangkir teh hijau atau yoghurt tawar. Enak dan sehat!

Mempertahankan kecantikan kulit nyatanya bisa diperoleh dengan memanfaatkan berbagai bahan alami di atas. Kini Anda tak perlu lagi merogoh kocek berlebih untuk melakukan perawatan atau membeli produk kecantikan. Dengan menggunakan bahan-bahan di atas, kulit senantiasa terlihat awet muda, lembut, dan bercahaya. Konsumsilah secara rutin berbagai bahan di atas untuk hasil yang maksimal.(NP/ RVS/klikdokter)


Jika sedari awal kondisi kulit sudah baik, maka Anda tidak memerlukan banyak riasan untuk dipulas pada wajah Anda.


Redaktur & Reporter : Yessy

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News