5 Resolusi Kesehatan Ini Perlu Anda Coba di Tahun 2020
Rabu, 01 Januari 2020 – 04:17 WIB
Untuk menjadi lebih sehat di tahun mendatang, ada baiknya Anda memerhatikan kualitas tidur Anda secara lebih serius.
5. Perhatikan kesehatan mental
Kesehatan mental adalah bagian yang tidak terpisahkan dari kesehatan manusia secara menyeluruh. Untuk itu, pastikan Anda memerhatikan berbagai tanda dari gangguan kesehatan mental, salah satunya depresi.
Jika Anda sering merasa murung, sedih, dan tidak bersemangat dalam beraktivitas, bisa jadi Anda mengalami tanda awal depresi. Jangan ragu untuk mencari pertolongan medis terkait kesehatan mental Anda.
Memasuki tahun baru tentunya juga membawa semangat baru untuk menjaga kesehatan. Yuk, kita jaga kesehatan diri dengan mencapai berbagai resolusi di atas!(FR/RPA/klikdokter)
Anda akan memiliki panduan kesehatan dan lebih termotivasi. Apa saja contoh resolusi kesehatan yang dapat Anda lakukan untuk diri yang lebih sehat di 2020?
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Anggota DPRD DIY Menolak Istilah Nataru
- Sambut Tahun Baru, Swiss-Belhotel Pondok Indah Berikan Diskon 20 Persen
- Rayakan Tahun Baru 2025 di The Royale Krakatau, Nikmati 'Gatsby Gala Night Luxury'
- Antisipasi Kemacetan saat Nataru, Gapasdap Minta Pemerintah Tambah Dermaga di Merak-Bakauheni
- Serunya Perayaan Imlek 2024 di The Nusa Bali, Ada Barongsai dan Lion Show