5 Suplemen Pencernaan untuk Kesehatan Usus yang Lebih Baik
Rabu, 09 Maret 2022 – 05:40 WIB
jpnn.com, JAKARTA - USUS merupakan salah satu organ pencernaan tubuh yang harus selalu dijaga kesehatannya.
Namun terkadang, Anda lalai menjaga kesehatan usus karena berbagai hal.
Mulai dari makan makanan sembarang, masuk angin dan sering minuman yang mengandung gas.
Bahkan ketika Anda mencoba makan sesehat mungkin, kamu masih merasa kembung dan tidak nyaman.
Untungnya, ada banyak suplemen pencernaan yang bisa membantu fungsi pencernaan alami tubuh Anda.
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Lifehack.
1. Enzim Pencernaan
Meskipun tubuh Anda secara alami menghasilkan enzim pencernaannya sendiri untuk memecah makanan, ini terkadang tidak cukup untuk menyelesaikan pekerjaan.
Ada beberapa suplemen pencernaan untuk kesehatan usus yang lebih baik seperti misalnya jahe.
BERITA TERKAIT
- 7 Manfaat Kacang Kenari, Bikin Jantung Bahagia
- Jaga Kesehatan Usus dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini
- Perluas Bisnis Pengobatan Tradisional, Grup Jimon Rambah Pasar Indonesia
- Sosialisasi Aturan Baru, BPOM Kenalkan Program Jalur Cepat Simantap
- 6 Teh yang Ampuh Jaga Kesehatan Usus Tanpa Efek Samping
- 6 Khasiat Alpukat, Bantu Cegah Serangan Deretan Penyakit Kronis Ini